Akses Informasi Masyarakat melalui SMS Center Bupati ke 08113445999, SMS Malowopati 08113322958, SMS LAPOR ketik BJN [spasi] ISI kirim ke 1708 Desa Kedungprimpen Kecamatan Kanor Kabupaten Bojonegoro

Artikel

Pemdes Kedungprimpen Bangun Rubuha (Rumah Burung Hantu) Guna Atasi Hama Tikus

08 September 2021 04:20:05  Admin Desa  101 Kali Dibaca  Berita Desa

WhatsApp Image 2021-09-08 at 10-36-53 (2)

Dalam rangka menekan perkembangbiakan hama tikus Pemerintah Desa Kedungprimpen berinisiatif membangun Rumah Burung Hantu (Rubuha), dari pembangunan tersebut diharapkan burung hantu bisa tinggal di Rubuha yang di tempatkan di persawahan Desa Kedungprimpen. Dalam rantai makanan, burung hantu merupakan musuh alami dari tikus sehingga diharapkan dapat menekan atau mengurangi perkembangbiakan hama tikus.

Cara ini dipilih karena dirasa paling efektif dan tidak beresiko dibanding cara lain. Selain itu juga dapat menyeimbangkan ekosistem.

Meningkatnya hama tikus dari tahun ke tahun menjadi salah satu permasalahan bagi petani khususnya petani di Desa Kedungprimpen karena hama tikus bisa menjadi salah satu penyebab gagal panen atau menurunnya hasil panen.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Info Umum

Peta Desa

Aparatur Desa

Sinergi Program

Agenda

Statistik Penduduk

Info Media Sosial

Arsip Artikel