Akses Informasi Masyarakat melalui SMS Center Bupati ke 08113445999, SMS Malowopati 08113322958, SMS LAPOR ketik BJN [spasi] ISI kirim ke 1708 Desa Kedungprimpen Kecamatan Kanor Kabupaten Bojonegoro

Artikel

Panitia Kurban Masjid Baiturrohman Desa Kedungprimpen Sembelih 8 Ekor Sapi Hewan Kurban

11 Juli 2022 05:29:47  Admin Desa  40 Kali Dibaca  Berita Desa

Kedungprimpen. Minggu, 10/07/2022. Panitia penyembelihan hewan kurban Masjid Baiturrohman Desa Kedungprimpen Kecamatan Kanor Kabupaten Bojonegoro melaksanakan penyembelihan hewan kurban usai menjalankan sholat Idul Adha 1443 H bertepatan pada hari Minggu, 10 Juli 2022.

Kegiatan rutin yang dilaksanakan setiap tahunnya ini, pada kesempatan hari raya Idul Adha kali ini menyembelih 8 ekor sapi. Setelah hewan disembelih dan dipotong-potong lalu dibagikan kepada masyarakat Desa Kedungprimpen melalui ketua RT dan diantar langsung kerumah warga.  

 

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Info Umum

Peta Desa

Aparatur Desa

Sinergi Program

Agenda

Statistik Penduduk

Info Media Sosial

Arsip Artikel